Cegah Balapan Liar, Piket Fungsi Polsek Cangkuang Berikan Imbauan kepada Anak Remaja

    Cegah Balapan Liar, Piket Fungsi Polsek Cangkuang Berikan Imbauan kepada Anak Remaja
    Dok. Giat Polsek Cangkuang (29/3/24)

    CANGKUANG - Untuk memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif, terutama dari gangguan yang diakibatkan dari penomena aksi balapan liar yang sering dilakukan anak remaja.

    Piket fungsi Polsek Cangkuang Polresta Bandung dipimpin Aiptu Henda Suhenda bersama piket Patroli, pada Jumat (29/3) malam, berkeliling ke wilayah Sasak Gombreng - Jalupang, dilanjutkan ke Blok F Parken Rw 11 Desa Bandasari Kec Cangkuang.

    "Kami hadir untuk menyisir perkampungan dalam rangka memastikan tidak ada aksi balapan liar diwilayah hukum Polsek Cangkuang, " ujar Henda, saat dikonfirmasi, Sabtu (30/3/2024).

    Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr. Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Cangkuang Iptu H. Yusup Juhara, S.H., menginstruksikan kepada seluruh jajarannya untuk meningkatkan Pemeliharaan Kamtibmas jelang Iedul Fitri.

    "Lakukan Patroli Dialogis oleh Unit patroli dengan masive, baik siang maupun malam, " kata Kusworo.

    Pastikan jelang Iedul Fitri 1445 H, diwilayah hukum Polresta Bandung tetap aman dan kondusif, tambahnya.

    Sementara Kapolsek Cangkuang Iptu H. Yusup Juhara, SH., Menghimbau kepada seluruh warga kecamatan Cangkuang, untuk berperan aktif dalam harkamtibmas.

    "Segera laporkan kepada kami, apabila terjadi gangguan kriminalitas diwilayahnya, " pungkasnya.

    polisi polsek cangkuang samapta sabhara patroli dialogis binmas bhabinkamtibmas kecamatan cangkuang
    DFR Cangkuang

    DFR Cangkuang

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Iedul Fitri 1445 H, Piket Fungsi...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Arus Long Weekend, Unit Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami